- Beranda> Akuntansi> Manajemen Akuntansi> Supervisor Finance
Supervisor Finance
Tanggung Jawab Pekerjaan :
Menyiapkan Laporan Keuangan,
Memastikan kelengkapan dan Keakuratan Dokumen untuk seluruh Transaksi A/R, A/P ,Pajak dan General Ledger.
Mengelola Cash Flow Perusahaan secara menyuruh ( Pembayaran pengiriman uang, Setor Bank, Dll).
Mengumpulkan, Menyiapkan dan Menginterprestasikan laporan, anggaran,akun dan Laporan Keuangan
Membuat Perencanaan Keuangan Tahunan dan Jangka panjang ( Laba rugi, Neraca, & arus kas, dan pengendalian anggaran.
Menajaga kesehatan Keuangan Perusahaan
Memeriksa dan Memastikan Laporan Keuangan dilakukan secara tepat waktu dan Akurat.
Keahlian :
1. Mahir menggunakan Software pendukung auntansi, baik secara umum seperti Microsoft Excel dan Google Sheet maupun Software akuntansi seperti SAP, Ocacle ERP Cloud Dan Microsoft Dyamics AX.
Kualifikasi :
Minimum lulusan D3/ S1 Jurusan Akuntansi
Berpengalaman Mengenai Finance dan Supervisor Accounting 6 Tahun
Memiliki kemampuan komunikasi dan Numerik yang baik